Skip to main content

Posts

Jadi Ini Rasanya Wisuda S2

Sensasinya gak seseru wisuda S1. 21 Desember 2022 kemarin aku wisuda S2 Ilmu Komunikasi. Satu-satunya hal yang membuatku takjub dari peristiwa ini adalah fakta bahwa ini terjadi saat aku masih 27 tahun, sangat sesuai dengan apa yang aku internalisasikan beberapa tahun lalu, yang mungkin masih menempel di alam bawah sadarku. Aku ingin lulus S2 di usia 27, dan aku benar-benar menyelesaikan sidang dan revisi tesis sampai yudisium, bahkan wisuda di usia 27, 2 hari sebelum ulang tahun. Mungkin Allah sedang mengingatkanku untuk kembali berpikir positif dan semangat lagi, karena mungkin sudah cukup untuk merasa bitter dengan hidup yang rasanya sulit sekali dijalani, karena mungkin juga sudah cukup untuk merasa lelah karena gagal berkali-kali. This year is not that bad after all , setidaknya ada sedikit pencapaian yang bisa kubanggakan. We’ll see where life takes me. Wisuda Magister Ilmu Komunikasi, Universitas Mercu Buana. Rabu, 21 Desember 2022. ICE BSD. Bersama dosen pembimbing, Pak...
Recent posts

Aku Lulus Kuliah

Senin, 30 Mei 2022 aku ke kampus untuk melaksanakan Sidang Akhir Tesis. Untuk sidang terakhir ini dilaksanakan di kampus setelah selama ini selalu dilaksanakan secara daring. Lama sekali gak bertemu dosen, nervous -nya lebih parah, ditambah selama perjalanan gak bisa berhenti zikir dan berdoa karena hujan dan drama taksi online yang bikin aku hampir telat, walaupun ternyata sesampainya di kampus 12 menit sebelum waktu sidang, aku dapat kabar bahwa sidangnya diundur 1 jam, alhamdulillah. Sebelum sidang. Sumringah yaaa kayaknya percaya banget tuh bakal gemilang. Sidang berjalan lancar, sangat lancar bahkan karena aku hanya ditanya satu pertanyaan saja dan sisanya hanya diskusi ide penelitian dan sebagainya. Senang sekali hasil penelitianku disebut sangat bagus oleh para dosen. Foto bersama dosen pembimbing, penelaah, dan ketua sidang. Dari kiri: Dr. Ahmad Mulyana, M.Si. (dosen penalaah), Dr. Farid Hamid Umarela, M.Si. (dosen pembimbing), dan Dr. Afdal Makuraga, M.Si.(ketua sidang). ...

A Little Update and Seminar Hasil Tesis

A Little Update and Seminar Hasil Tesis Alhamdulillah life has been a roller coaster these past months. Balancing working and studying at university really is tough, but He always gives me the power to get it thru. Sudah hampir satu tahun aku gak bercerita di sini, secara fisik dan mental sehat, fisik sehat seperti biasanya walaupun semakin jarang olahraga, tapi mental sudah sangat membaik sejak terakhir aku update cerita di sini. Akhir tahun 2021 ada beberapa cerita cukup menarik dan menjadi titik balik pemulihan kondisi mentalku. I finally told my parents about everything that bother me, what i think, and feel that making me being in that state, you know, mentally not well. And i felt relief, maybe im not healed completely yet (if there’s someone who can be completely healed), but im better now. I read many books these past monts, baked some cookies for Lebaran, and watched some movies and series happily . Selfie setelah seminar hasil. Jumat, 1 April 2022. Jumat, 1 April 202...

Seminar Proposal Tesis

Jumat, 11 Juni 2021 adalah hari seminar proposal tesisku. Akhirnya setelah proses yang yaaa gak sesulit yang bisa kubayangkan, aku bisa menyelesaikan proposalku. Aku tahu ini baru setengah jalan hingga mencapai kelulusan, tapi semua usaha memang patut diapresiasi kan? Sedikit cerita, actually this past year, until today has been a struggle, not that I have such hard and busy day at the office and campus like I don’t have enough time for myself. No. Im not in a hustle and bustle culture, I just life in a small city, my office not that far from my home, I do fully online class until this day, but still im struggling. And by that, Im so grateful and little bit wow myself because I do my college well enough, I did my proposal seminar well enough, and when I look back, it’s hard to even believe I can do these things, while at these nights I usually overthink over almost everything, and even cry. So, I don’t know what should I call this, is this mean that im strong or im weak? I don’t kn...